You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kali Cipinang Meluap, RPTRA Kebon Pala Tergenang
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

RPTRA Kebon Pala Tergenang

Pelayanan Ruang Publik Terpada Ramah Anak (RPTRA) Kebon Pala, Makasar, lumpuh. Hal itu disebabkan sejak dini hari tadi hingga sore ini, kawasan RPTRA masih tergenang luapan Kali Cipinang, hingga ketinggian 80 sentimeter.

Banjir akibat luapan Kali Cipinang. Kali seharusnya dinormalisasi secara utuh, dikeruk dan diturap agar air tidak meluap lagi

Pantauan Beritajakarta.com, hingga sekitar pukul 17.30, genangan tidak hanya terdapat di pelataran parkir setinggi sekitar 80 sentimeter. Ruang perkantoran juga turut tergenang setinggi 50 sentimeter. 

Ini Penanganan Banjir di Jatipadang

Camat Makasar, Ari Sonjaya mengatakan, saat mendapat kabar banjir akan naik, pihaknya memerintahkan petugas RPTRA untuk bersiap-siap. Seperti memindahkan komputer, barang dagangan di PKK Mart, buku -buku di perpustakaan untuk dievakuasi ke tempat aman.

"Banjir akibat luapan Kali Cipinang. Kali seharusnya dinormalisasi secara utuh, dikeruk dan diturap agar air tidak meluap lagi," kata Ari.

Sedangkan etalase di PKK Mart, meja kursi, rak buku hingga tempat laktasi terendam banjir lantaran tidak sempat dievakuasi. Akibat genangan ini pelayanan di RPTRA Kebon Pala ditiadakan sementara.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Mudik Gratis 2025 Dibuka Besok, Simak Informasi Lengkapnya

    access_time06-03-2025 remove_red_eye3279 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Ini Aturan Jam Kerja ASN Pemprov DKI Selama Ramadan 2025

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1140 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Disparekraf Atur Jam Operasional Usaha Pariwisata dan Hiburan saat Ramadan

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1132 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Masjid Fatahillah Balai Kota DKI Sediakan Takjil Gratis Selama Ramadan

    access_time01-03-2025 remove_red_eye1081 personFolmer
  5. Transjakarta Terapkan Prosedur Terbaru dalam Laporan Barang Tertinggal

    access_time03-03-2025 remove_red_eye1044 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik